Pada dunia agama label “bidat” merupakan tindakan yang memiliki dampak besar atas situasi dan kondisi seseorang di mata masyarakat. Label ini merupakan tindakan ampuh untuk membunuh seseorang. Pembunuhan ini dapat memiliki arti ganda yakni seseorang dapat di bunuh identitasnya di hadapan masyarakat atau nyawa akan hilang karena tindakan anarkis dari kelompok yang merasa benar.

Agama Kristen merupakan salah satu agama terbesar yang penganutnya memiliki perbedaan antara kelompok satu dengan yang lain. Tidak bisa di pungkiri bahwa perbedaan pemahaman tersebut telah membuat banyak orang mati. Hal ini sering terjadi karena label bidat. Kelompok yang memiliki kekuatan besar menjadi berkuasa atas kelompok yang baru berkembang. Kelompok yang berkembang akan menjadi berkembang jika mereka tidak takut dan gentar atas ancaman yang menimpa mereka.

Kristen masa kini telah memperlihatkan sebuah perbedaan hidup antara situasi jemaat mula-mula dan jemaat masa kini. Jemaat yang hidup di masa kini tidak hanya berupaya untuk mencari, menghidupi, dan mempertahankan kebenaran tetapi mereka harus siap memperlakukan secara manusiawi terhadap orang yang memiliki perbedaan pandangan iman. Tindakan diskriminasi yang dilakukan secara verbal maupun non-verbal harus di hindari karena akan membuat hak asasi manusia tidak berlaku dalam sistem pada suatu negara yang menjadi payung bagi semua masyarakat.

Pada kesempatan ini saya akan memberikan kejahatan label bidat dalam agama Kristen. Suka atau tidak bagian ini menjadi penting untuk dipikirkan dan di cari solusi yang berkemanusian dalam menegakan kebenaran saat menjalani hidup bernegara. Kristen tidak boleh menjadi agama yang rasis namun melakukan segala sesuatu dengan bijaksana. Jika rasis terjadi maka orang tersebut harus berani mengakui bahwa itu kekurangannya bukan ajaran Kristen.

Label bidat pembunuhan karakter

Label bidat pembunuhan karakter adalah hasil dari perenungan saya atas kejadian-kejadian di Gereja dari abad pertama sampai memasuki abad 21 ini. Semua umat Kristen yang belajar tentang sejarah tidak akan bisa menutupi tindakan anarkis yang terjadi pada Gereja. Semua jemaat dan imam menjadi representasi dari wujud gereja di mata orang-orang di luar gereja. Oleh sebab itu semua tindakan harus dilakukan dengan bijaksana tanpa memberikan pesan buruk kepada penonton saat memperjuangkan kebenaran supaya hidup di semua kelompok.

Situasi Kekristenan di Indonesia berada pada posisi yang sulit. Banyaknya pemahaman iman Kristen telah membuat kelompok yang satu membidatkan kelompok yang lain atau ada juga yang diam untuk berada dalam keadaan yang aman. Saya sendiri memberikan sub label bidat pembunuh karakter tidak berarti sebagai sebuah upaya kompromi terhadap kesesatan. Sub ini hanya merupakan sebuah upaya untuk bertindak bijaksana saat mengimplementasikan kebenaran. Pengimlementasian kebenaran merupakan satu-satunya cara untuk meminimalisir kesalahan.

Label bidat pembunuh karakter! Kenapa demikian? Hal ini karena setiap kelompok lebih banyak memperjuangkan identitas diri dan kelompok dibadingkan dengan kebenaran itu sendiri. Kebenaran pada Kristen tidak hanya ditunjukan pada kata-kata atau doktrin tetapi harus juga pada aktivitas hidup. Hidup yang dijalankan dengan cara bar-bar akan membuat dirinya menjadi batu sandungan dari orientasi yang telah dibuat yakni mengimplementasikan kebenaran.

Setiap tindakan label bidat hendaknya menjadi tindakan yang tidak mudah dilakukan oleh Gereja. Semua pandangan doktrin yang berbeda-beda haruslah di hargai. Penghargaan ini melaui sikap umat Tuhan yang tidak melakukan diskriminasi kepada orang yang memiliki perbedaan pandangan iman Kristen. Diskriminasi yang dilakukan secara verbal maupun non-verbal akan berdampak kepada pembunuhan karakter pada seseorang. Sang korban yang belum tentu salah akan menjadi pribadi yang sulit di terima pada lingkungan dan organisasi yang menaunginya.

Seseorang yang mendapatkan label bidat akan memiliki potensi besar benci terhadap Kekristenan. Hal tersebut terjadi jika imannya belum mengalami pertumbuhan secara baik. Kekristenan akan menjadi agama yang terus menerus mendapatkan cemooh. Pertobatan akan sulit terjadi pada dirinya oleh karena umat Kristen pada umumnya tidak memberikan karakter Kristus pada dia tetapi membunuh karakternya melalui tindakan-tindakan diskriminasi. Jadi situasi ini harus menjadi perhatian penting pada Gereja karena pertobatan adalah bagian dari kejadian yang memuliakan nama Tuhan.

Label bidat pembunuhan nyawa               

Subl lebel bidat pembunuhan nyawa menjadi peringatan keras dan pembelajaran penting bagi umat Kristen. Kita tidak bisa menutup-nutupi bahwa setiap orang yang memberikan masukan kepada Gereja ada yang mengalami pembunuhan. Gereja pernah menjadi sosok anti kritik dan merasa benar walaupun keputusan yang di ambil telah melawan hukum Tuhan. Namun Gereja juga mengalami kecolongan yang berakibat terciptanya ajaran yang keluar dari nilai mula-mula.

Kenyataan ini memiliki dua arus besar yang harus diselesaikan tanpa mengulang kesalahan-kesalahan yang terjadi yakni pembunuhan jiwa. Seperti, pembunuhan nyawa atas dasar label bidat tidak akan menyelesaikan permasalahan tetapi melanggar hukum Tuhan. Pembiaran bidat juga merupakan pembunuhan kebenaran dan upaya mendukung kesesatan. Kita telah melihat bahwa semua memiliki dampak pada nyawa. Oleh sebab itu melalui tindakan yang lebih banyak dalam mengimplementasikan kebenaran harus menjadi fokus utama bukan melestarikan karakter anarkis di Gereja.

Jadi, tindakan anarkis hanyalah merupakan noda Gereja yang menjadi sejarah dan tidak bisa dihapus. Sedangkan mengimplementasikan kebenaran merupakan tindakan yang memuliakan Tuhan dan salah satu cara meminimalisir pertumbuhan bidat. Gereja haruslah bijak dengan bertindak bijaksana. Semua harus mendapatkan perhitungan yang baik. Perbaikilah mutu imam. Perbaikilah mutu pendiikan. Perbaikilah mutu organisasi. Semua akan menjadi baik dengan bijaksana tanpa mengulang cara imam-imam yang menyalibkan Sang Kebenaran.

By Junio Richson Sirait

Junio Richson Sirait, S.Th., M.Pd, berkerja di salah satu Perguruan Tinggi agama Kristen dan melakukan pelayanan gereja di Yogyakarta. Senang menulis topik-topik yang seringkali muncul di sekitar lingkungan. Melalui semua tulisan kiranya banyak orang yang terberkati. Jika saudara tergerak untuk mendukung pelayanan yang sedang dikerjakan dapat memberikan berkat melalui rekening yang tercantum: Bank Account name: Junio Richson Sirait || Bank Name: BRI || Bank Account: 0409-01-034616-50-0 || Country: Indonesia

475 thoughts on “BIDAT: Label yang membunuh”
  1. Saya berpikir ajaran yg sesat tdk boleh dibiarkan berkembang di gereja. Apalagi ajaran2 yg benar bertentangan dengan iman Kristen ( Alkitab). Kita harus kembali lagi arti bidat itu apa? Jangan sampai gereja diam dalam ajaran2 yg menyimpang dari Firman Nya.
    Menurut Wikipedia bidat Ajaran sesat atau Aliran sesat, Heresi menurut Oxford English Dictionary, adalah “pandangan atau doktrin teologis atau keagamaan yang dianggap berlawanan atau bertentangan dengan keyakinan, atau sistem keagamaan manapun, yang dianggap ortodoks atau ajaran yang benar.
    Wikipedia

  2. Hi my love, I just wanted to say how well written and packed with virtually all the essential information this post is. I’m hoping for more blogs similar to this one.

  3. I share your level of appreciation for the work you have produced. The visual you have displayed is tasteful, and the content you have written is stylish. However, you seem to be uneasy about the possibility of delivering something that may be viewed as dubious in the near future. I agree that you will be able to address this concern in a timely manner.

  4. I was captivated by your work just as much as you were. Your sketch is tasteful and your written material is stylish. However, you seem to be anxious that you will be delivering something questionable in the near future. I agree that you will likely resolve this issue soon and return to your usual high standards.

  5. My fascination with your work is equal to the enthusiasm you have expressed. The sketch you have presented is elegant, and the material you have authored is of a high caliber. Yet, it seems you are apprehensive that you may be embarking on something that could be seen as questionable. I believe you will be able to resolve this issue efficiently.

  6. I have been surfing online more than 3 hours today yet I never found any interesting article like yours It is pretty worth enough for me In my opinion if all web owners and bloggers made good content as you did the web will be much more useful than ever before

  7. After exploring a number of the blog articles on your
    web site, I really appreciate your way of writing a blog.
    I added it to my bookmark site list and will be checking
    back in the near future. Take a look at my website too and let me know how you feel.

  8. “Thank you for discussing the importance of carpet cleaning. At Teppich Reinigung München, we specialize in professional carpet cleaning services designed to remove stains, dirt, and allergens effectively. We’re dedicated to providing outstanding service to our clients in Munich.”

  9. “Thank you for addressing such an important topic with clarity and authority. The information shared here is timely and relevant, and I appreciate the effort put into providing actionable advice. Looking forward to reading more from this blog!”

  10. Hey, I must say, I’m thoroughly impressed by your article on the subject! The way you articulated the key points was not only clear and engaging but also incredibly informative. It’s evident that you have a deep understanding of the subject matter. One of the things that struck me the most was your unique perspective on the topic. I’ve come across this topic before, but the way you presented it shed new light on the matter. Your explanation was so compelling that it has completely shifted my thinking on this aspect. Kudos to you for providing such valuable insights! I also want to commend you on how you tackled your blog. The examples you used were spot-on and really drove home the practical applications of this concept. It’s not often that I come across an article that manages to balance theory and practice so effectively. I’ll definitely be implementing some of these ideas in my own work. Another highlight of your article was the way you broke down the article. I’ve always found this topic to be quite complex, but your explanation was so clear and easy to follow. You have a real talent for taking intricate ideas and making them accessible to a wider audience. In summary, this article is an absolute gem. It’s a comprehensive resource that provides an in-depth look at the entire topic. I’ve already bookmarked it for future reference and will be sharing it with my colleagues and clients. I know they’ll find it as valuable as I did.Thank you for putting together such a well-researched, thought-provoking, and engaging piece of content. It’s rare to come across an article of this caliber. I’m excited to dive into more of your work and see what other insights you have to offer! Keep up the fantastic work! Best regards,

  11. Hey, I must say, I’m thoroughly impressed by your article on the subject! The way you articulated the key points was not only clear and engaging but also incredibly informative. It’s evident that you have a deep understanding of the subject matter. One of the things that struck me the most was your unique perspective on the topic. I’ve come across this topic before, but the way you presented it shed new light on the matter. Your explanation was so compelling that it has completely shifted my thinking on this aspect. Kudos to you for providing such valuable insights! I also want to commend you on how you tackled your blog. The examples you used were spot-on and really drove home the practical applications of this concept. It’s not often that I come across an article that manages to balance theory and practice so effectively. I’ll definitely be implementing some of these ideas in my own work. Another highlight of your article was the way you broke down the article. I’ve always found this topic to be quite complex, but your explanation was so clear and easy to follow. You have a real talent for taking intricate ideas and making them accessible to a wider audience. In summary, this article is an absolute gem. It’s a comprehensive resource that provides an in-depth look at the entire topic. I’ve already bookmarked it for future reference and will be sharing it with my colleagues and clients. I know they’ll find it as valuable as I did.Thank you for putting together such a well-researched, thought-provoking, and engaging piece of content. It’s rare to come across an article of this caliber. I’m excited to dive into more of your work and see what other insights you have to offer! Keep up the fantastic work! Best regards,

  12. Fantastic beat I would like to apprentice while you amend your web site how could i subscribe for a blog site The account helped me a acceptable deal I had been a little bit acquainted of this your broadcast offered bright clear concept

  13. of course like your web-site however you need to check the spelling on quite a few of
    your posts. A number of them are rife with spelling issues and I
    to find it very bothersome to inform the truth however I’ll surely come again again.

  14. When someone writes an article he/she maintains the plan of a user
    in his/her brain that how a user can know it. Thus that’s why this
    article is amazing. Thanks!

  15. Вы можете изменить свою жизнь.
    ОПСУИМОЛОГ покажет вам, как это сделать.

    Опсуимолог усвоил все, чему учит, на собственном горьком опыте: сначала испортив собственную жизнь и по необходимости открыв инструменты и исследования, которые изменили жизнь и привели его туда, где он есть сегодня.

    Миссия Опсуимолога проста: поделиться проверенными инструментами, которые помогут вам создать лучшую жизнь. Загляните на сайт опсуимолога, и вы будете смеяться вместе, учиться и шаг за шагом создавать свою новую жизнь — свою лучшую жизнь.

    Простые советы опсуимолога, подкрепленные исследованиями, изменили жизни множества людей, и теперь он раскрывает вам все свои трудные секреты, веселые неудачи и интересные истории, чтобы вы могли изменить свою.

  16. Вы можете изменить свою жизнь.
    ОПСУИМОЛОГ покажет вам, как это сделать.

    Опсуимолог усвоил все, чему учит, на собственном горьком опыте: сначала испортив собственную жизнь и по необходимости открыв инструменты и исследования, которые изменили жизнь и привели его туда, где он есть сегодня.

    Миссия Опсуимолога проста: поделиться проверенными инструментами, которые помогут вам создать лучшую жизнь. Загляните на сайт опсуимолога, и вы будете смеяться вместе, учиться и шаг за шагом создавать свою новую жизнь — свою лучшую жизнь.

    Простые советы опсуимолога, подкрепленные исследованиями, изменили жизни множества людей, и теперь он раскрывает вам все свои трудные секреты, веселые неудачи и интересные истории, чтобы вы могли изменить свою.

  17. Greetings! I know this is kind of off topic but I was wondering if you knew where I
    could find a captcha plugin for my comment form? I’m using
    the same blog platform as yours and I’m having difficulty finding one?
    Thanks a lot!

  18. Thanks for some other informative site. Where else may just
    I am getting that kind of information written in such a perfect
    method? I have a project that I am simply now working on, and I have been on the glance out for such info.

  19. An interesting discussion is worth comment.

    I believe that you need to publish more about this subject matter, it might
    not be a taboo matter but typically people do not discuss such issues.
    To the next! Many thanks!!

  20. Have you ever thought about adding a little bit more than just your articles?
    I mean, what you say is important and everything. Nevertheless imagine if you added some great photos
    or video clips to give your posts more, “pop”! Your content is
    excellent but with images and clips, this site could certainly be one of the most beneficial in its field.
    Terrific blog!

  21. I blog frequently and I seriously appreciate your information. This great
    article has truly peaked my interest. I will bookmark your website and
    keep checking for new details about once per week.
    I opted in for your RSS feed too.

  22. Attractive component to content. I just stumbled upon your blog and in accession capital to assert that I get in fact enjoyed
    account your blog posts. Any way I will be subscribing for your augment or even I achievement
    you get right of entry to constantly quickly.

  23. Hi there just wanted to give you a quick heads up.
    The text in your content seem to be running off the screen in Chrome.
    I’m not sure if this is a formatting issue or something to do with browser compatibility
    but I thought I’d post to let you know. The design look great though!
    Hope you get the issue resolved soon. Cheers

  24. Its like you learn my thoughts! You seem to know a lot about this,
    such as you wrote the book in it or something. I feel that you just can do
    with a few percent to power the message house a bit, however
    other than that, that is excellent blog. A fantastic read.
    I will definitely be back.

  25. Howdy very cool web site!! Man .. Beautiful ..
    Superb .. I will bookmark your blog and take the feeds also?
    I am happy to find a lot of helpful information here in the post, we want develop extra strategies on this regard, thank you for sharing.
    . . . . .

  26. Greetings! I know this is kinda off topic however I’d figured I’d ask.
    Would you be interested in trading links or maybe guest authoring a blog article or vice-versa?
    My website discusses a lot of the same subjects as yours and I feel we
    could greatly benefit from each other. If you’re interested feel free to shoot me an e-mail.
    I look forward to hearing from you! Excellent blog by the way!

  27. We are a bunch of volunteers and opening a new scheme in our community.
    Your website offered us with valuable info to work
    on. You have done a formidable task and our entire neighborhood
    will likely be thankful to you.

  28. Hello! I know this is kind of off-topic however I
    needed to ask. Does building a well-established blog such as yours take a large amount
    of work? I am completely new to writing a blog however I do write in my
    diary every day. I’d like to start a blog so I
    will be able to share my personal experience and thoughts
    online. Please let me know if you have any kind of
    recommendations or tips for new aspiring bloggers.
    Appreciate it!

  29. Hey there would you mind letting me know which web host you’re working with?
    I’ve loaded your blog in 3 different web browsers and I must say this blog loads a lot
    quicker then most. Can you recommend a good hosting provider
    at a fair price? Thank you, I appreciate it!

  30. Hi! Do you know if they make any plugins to help with Search Engine Optimization? I’m trying
    to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m
    not seeing very good gains. If you know of any please share.
    Thanks!

  31. Hello exceptional website! Does running a blog similar
    to this require a great deal of work? I have no understanding of coding but I had
    been hoping to start my own blog in the near future.
    Anyhow, should you have any ideas or tips for new blog owners please
    share. I understand this is off topic however I simply needed to ask.
    Kudos!

  32. Having read this I believed it was extremely informative.

    I appreciate you finding the time and effort to put this information together.
    I once again find myself spending a significant amount of time both reading and commenting.
    But so what, it was still worthwhile!

  33. Unquestionably consider that which you said.
    Your favorite justification appeared to be on the internet the easiest factor to take
    into account of. I say to you, I certainly get annoyed at the same time as folks consider issues that
    they plainly don’t understand about. You controlled to hit the nail upon the highest and also defined out the
    whole thing without having side effect , people can take a signal.
    Will probably be back to get more. Thanks

  34. Hi! I know this is kind of off topic but I was wondering if you
    knew where I could find a captcha plugin for my
    comment form? I’m using the same blog platform as yours
    and I’m having problems finding one? Thanks
    a lot!

  35. Your blog is a beacon of light in the often murky waters of online content. Your thoughtful analysis and insightful commentary never fail to leave a lasting impression. Keep up the amazing work!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *